Akustik Ruang

Memahami Cara Instalasi Peredam Suara Studio Musik | 0878-1446-2446 | Jakarta | Surabaya | Jogjakarta

  

Sebagian orang memiliki studio musik, baik itu untuk kesenangan pribadi alias hobi ataupun bersifat bisnis, sehingga instalasi peredam suara pada studio ini terbilang wajib. Pasalnya suara yang keluar akan sangat mengganggu tetangga di sekitar anda. Terlebih hal ini juga akan mengganggu kenyamanan anda sendiri.

Jika dibiarkan lama, tentu kenyamanan di sekitar lingkungan anda akan terganggu. Cara terbaik untuk mengatasi hal ini adalah melakukan pemasangan peredam suara yang berkualitas. Tidak mengganggu kenyamanan orang lain, tapi juga tidak merusak kualitas suara dari musik yang anda mainkan.

Karena nya diperlukan pemahaman yang baik dalam mengatur gema dan resonansi. Hal ini akan sangat berpengaruh pada kualitas suara dan sound yang anda pasang. Untuk merealisasikan hal tersebut, ada beberapa poin yang wajib anda pahami. Apa saja? Lihat selengkap nya dibawah ini .

Pahami Prinsip Kerja Dari Material Yang Dipasang

Hal pertama yang harus anda pahami adalah prinsip kerja dari material yang anda pasang. Perlu di ketahui, segala jenis material peredaman suara bertujuan untuk melakukan penerapan accoustic system dalam ruangan studio musik. Accoustic system atau sistem akustik ini memiliki artian tersendiri dalam dunia peredaman suara.

Akustik adalah prinsip paling utama dalam penataan bunyi. Tujuannya adalah untuk menyerap dan mengedapkan suara yang ada pada ruangan tertutup. Sistem satu ini dipercaya bisa mereduksi gaduh yang dipicu oleh satu ruangan untuk tidak merambat ke ruangan lainnya. Pemahaman akan sistem satu ini terbilang sangat penting dalam dunia pembuatan studio musik.

Dengan instalasi peredam suara yang baik, segala bunyi yang dihasilkan dalam sebuah ruangan studio akan terdengar lebih jernih dan alami. Bahkan jika pemasangannya mengikuti standar yang telah di tentukan, tentu saja kualitas yang muncul juga lebih bagus.

 

Pertimbangan Jenis Material Yang Dipilih

Hal lain yang tidak kalah penting untuk diperiksa dalam instalasi peredam suara adalah jenis material yang anda pilih. Sejauh ini, ada tiga (3) jenis material peredam suara yang sangat di rekomendasikan untuk dipakai. Seluruh jenis material ini memiliki peran yang berbeda dalam proses peredaman suara. Mereka juga memiliki pengaruh terhadap kualitas produksi suara yang dihasilkan dalam ruangan.

Jenis material yang pertama adalah yang mampu menyerap suara tanpa memantulkannya kembali kedalam ruangan studio. Material satu ini memiliki prinsip kerja yang dikenal dengan nama Reveberation Time. Dalam bahasa indonesia, hal ini bisa di artikan sebagai prinsip pengendalian waktu gema.

Material selanjutnya adalah peredam yang memiliki peran sebagai backer. Peredam pada bagian ini memiliki fungsi untuk mengendalikan pindahnya suara yang berasal dari satu ruangan ke ruangan lain. Material ini kemudian akan mengembalikan refleksi suara dari ruangan lain ke dalam ruangan pertama. sedangkan yang terakhir adalah material peredam yang berfungsi untuk mengendalikan efek getar dari ruang studio musik terhadap struktur bangunan.

ROCKWOOL Menjadi Pilihan Terbaik Untuk Pilihan Anda

Ada banyak sekali jenis material yang bisa di pilih untuk memaksimalkan hal diatas. Namun menurut kami, Rockwool merupakan material terbaik dalam hal ini. Jenis material yang satu ini memiliki peran yang sangan penting dalam proses peredaman suara. Mereka juga memiliki pengaruh terhadap kualitas produksi suara yang dihasilkan dalam ruangan. Janis material satu ini paling di rekomendasikan dibanding material lain seperti busa, poliester, busa telur, dsb.

Rockwool juga sangat elastis sehingga mudah untuk dibentuk. Bentuk rockwool ini bisa di setting sedemikian rupa hingga menyerupai ruangan studio musik yang anda miliki. Lebih baik nya lagi instalasi rockwool ini sangat membantu untuk menyerap suara yang hasil kan.

 

Untuk anda yang hendak melakukan instalasi peredam suara dimanapun, Akustik Ruang merupakan solusi terbaik. Kami memiliki pengalaman yang matang dalam menangani instalasi ruang kedap suara seperti ini. Terlebih kami juga memiliki teknisi yang berpengalaman dengan berbagai jenis material terbaik untuk ruangan anda. Percayakan instalasi peredam suara studio musik anda hanya kepada Akustik Ruang. Dengan cara menghubungi nomor 0878-1446-2446.

 

Terima Kasih

 

Admin

Akustik Ruang

 

 

Akustik Ruang
  Instagram   WhatsApp   Call